Sekolah Rusak Parah di Bangkunat Pasisir Barat Lampung belum Ditangani APBD Murni 2024, Ini Kata Disdik

- 9 Maret 2024, 14:39 WIB
Kepala Disdikbud Pesibar, Edwin Kastolani Burtha
Kepala Disdikbud Pesibar, Edwin Kastolani Burtha /Foto: Novan Erson/Waktu Lampung Online

Edwin menandaskan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) menggunakan Dapodik sebagai wujud upaya peningkatan kualitas perencanaan dan pelaksanaan
DAK Fisik Bidang Pendidikan.

"Sebab itu Disdikbud meminta seluruh satuan pendidikan aktiv melakukan pemutakhiran data dalam Dapodik. Selain untuk memastikan pengukuran ketercapaian, kurasi dan kualitas data sarana prasarana satuan pendidikan di Dapodik, juga sebagai acuan dan instrument validasi atau verifikasi data sarana prasarana di satuan Pendidikan," tukas Edwin.***

Laporan: Novan Erson

Halaman:

Editor: Merli Sentosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x