Viral Penipuan Catut Pj Bupati Lampung Barat, Ini Kata Diskominfo

- 16 Juli 2023, 22:02 WIB
Viral Penipuan Catut Pj Bupati Lampung Barat
Viral Penipuan Catut Pj Bupati Lampung Barat /foto: kolase/ist/Diskomifo Lampung Barat/Waktu Lampung Online

Jika diperhatikan, diduga si penulis belum memahami cara penulisan bahasa Indonesia yang baik dan benar. Sebab, dalam penulisan kata kerja, sejatinya kata imbuhan 'di' digabung dengan kata 'transfer'.

Namun, itu terlihat ada spasi di antara kata imbuhan awal di dan transfer.

Baca Juga: Kerap Pindah Tempat Tinggal, Si Kembar Penipuan iPhone Senilai Rp35 Miliar juga Gelapkan Mobil Rental

Waktu Lampung Online lantas mengonfirmasi unggahan di sejumlah status WA itu kepada Kepala Bidang (Kabid) Komunikasi dan Informasi Publik (KIP), Diskominfo Lampung Barat, Ansori.

Ansori membenarkan ada yang mencoba melakukan penipuan dengan mencatut nama Pj Bupati Nukman.

Menurutnya, Pj Bupati Nukman tidak pernah menginstruksikan atau mengutus seseorang untuk meminta bantuan.

Ia memastikan modus tersebut murni penipuan.

"Pak Pj bupati tidak mengintruksikan atau mengutus orang untuk meminta bantuan. Itu murni penipuan," kata dia.

Kabid Ansori lantas mengirim pesan yang dikirim si penipu itu.

Berikut isinya:

Halaman:

Editor: Merli Sentosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah