Diskusi Publik BEM FEB Unila: Saut Situmorang Ngaku Tidak Mendoktrin Tapi Ucap Pilihan Pilpres 2024

- 14 September 2023, 18:12 WIB
Saut Situmorang saat Diskusi Publik yang dihelat Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung (FEB Unila) di Gedung Serba Guna Pahoman, Kota Bandar Lampung, Kamis, 15 September 2023.
Saut Situmorang saat Diskusi Publik yang dihelat Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung (FEB Unila) di Gedung Serba Guna Pahoman, Kota Bandar Lampung, Kamis, 15 September 2023. /

WAKTULAMPUNG.COM - Saut Situmorang membedah korupsi di Indonesia saat ini dalam Diskusi Publik yang dihelat Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung (FEB Unila) di Gedung Serba Guna Pahoman, Kota Bandar Lampung, Kamis, 15 September 2023.

 

Saut Situmorang mengatakan persoalan hari ini adalah integritas. Kata-kata hari ini adalah integritas. Karena intergitas, ada tuhan di dalamnya.

“Orang yang tidak berintergitas itu korupsi, ngantongin, menikmati aja, lewat aja, kayak nggak salah, tenang saja” ucapnya.

Dalam diskusinya tentang korupsi, ada bahasa Saut Situmorang yang tersampaikan kepada audien.

 

"Saya tidak mendoktrin kalian ataupun saat di dalam bilik suara nanti (pencoblosan), kalian hanya diri sendiri dan Tuhan," katanya.

Halaman:

Editor: Nizwar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x