Persiapan Piala Dunia U-20, Ketum PSSI Erick Thohir Tinjau Stadion Jakabaring

- 11 Maret 2023, 12:24 WIB
Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat mengenalkan Media Center PSSI di GBK Arena Senayan, Jakarta, Jumat (10/3/2023). ANTARA/Bayu Kuncahyo
Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat mengenalkan Media Center PSSI di GBK Arena Senayan, Jakarta, Jumat (10/3/2023). ANTARA/Bayu Kuncahyo /

 



Untuk Piala Dunia U-20, yang bakal bergulir 20 Mei hingga 11 Juni ada enam stadion yang akan digunakan. Masing-masing Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta, Jakabaring (Palembang), Sijalak Harupat (Bandung), Manahan (Solo), Gelora Bung Tomo (Surabaya), dan Kapten I Wayan Dipta (Bali).

Di masing-masing kota ada empat lapangan latihan yang disiapkan. Dan sesuai dengan rencana, stadion dan pendukungnya akan diaudit langsung oleh FIFA pada 21-27 Maret nanti. Jika tidak lolos, Indonesia terancam tercoret dari posisi tuan rumah.

Sebelumnya, FIFA melalui PSSI menyatakan akan mengurangi jumlah stadion menjadi empat jika dinilai tidak siap menyelenggarakan pertandingan.

 



Menurut Menteri BUMN itu, keputusan untuk mencoret stadion pertandingan Piala Dunia U-20 2023 bisa saja dilakukan oleh FIFA setelah mengaudit ulang stadion laga dan latihan untuk turnamen bergengsi itu.***

Sumber : Antara

Halaman:

Editor: Nizwar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah