Kapan Provinsi Lampung dan 15 Kabupaten-Kotanya Terbentuk? Cek di Sini, Lengkap

- 19 Januari 2023, 08:26 WIB
Logo provinsi dan 15 kabupaten kota di Lampung
Logo provinsi dan 15 kabupaten kota di Lampung /Waktu Lampung Online/

Ibukota kabupaten ini terletak Panaragan dengan motto Ragem Sai Mangi Wawai.


Kabupaten Tuba memiliki sembilan kecamatan, tiga kelurahan dan 93 tiyuh.

13. Kabupaten Pesisir Barat

Kabupaten Pesisir Barat terbentuk berdasarkan UU No. 22/2012 tertanggal 25 Oktober 2012.

Kemudian, Kabupaten Pesisir Barat diresmikan pada 22 April 2013.

Kabupaten dengan akronim Pesibar itu punya motto Helauni Kik Bakhong dan merupakan pemekaran Kabupaten Lambar.

Kecamatan di Pesibar ada 11, dua kelurahan, dan 116 pekon.

15. Kota Metro

Pemerintah Kota (Pemkot) Metro terbentuk berdasarkan UU No. 12 tahun 1999 tertanggal 20 April 1999.

Sementara hari jadi Kota Metro ditetapkan 9 Juni 1937. Di mana tahun itu nama Metro ditetapkan yang sebelumnya bernama Trimurjo.

Halaman:

Editor: Merli Sentosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah